'

Kesuburan Hasil Kebun Desa Long Uli

not image

Kebun masyarakat Desa Long Uli menghasilkan berbagai sayuran segar seperti lombok, tomat, dan timun dan sayuran lainnya. Hasil kebun ini menjadi sumber pangan utama bagi keluarga.

Pengelolaan kebun dilakukan secara sederhana dan alami, memanfaatkan kesuburan tanah di sekitar desa. Sayuran yang dihasilkan memiliki kualitas baik dan segar.

Selain untuk konsumsi sendiri, hasil kebun juga membantu menambah penghasilan keluarga. Pertanian kebun mencerminkan kemandirian pangan masyarakat Desa Long Uli.

Bagikan post ini: